Pemikiran mengenai Kuttab bukanlah pertama kali didirikan di Indonesia, bukan pula oleh Ustadz Budi Ashari, lc, justru telah ada sejak sebelum Rasulullah salallahu 'alayhi wa salam yang kemudian dilanjutkan dan diluruskan oleh Nabi, untuk diikuti ummat Islam.
11 Februari 2017
Kuttab adalah Milik Ummat
Pemikiran mengenai Kuttab bukanlah pertama kali didirikan di Indonesia, bukan pula oleh Ustadz Budi Ashari, lc, justru telah ada sejak sebelum Rasulullah salallahu 'alayhi wa salam yang kemudian dilanjutkan dan diluruskan oleh Nabi, untuk diikuti ummat Islam.
Peresmian Cabang Jember
11 Februari 2017, Ustadz Budi Ashari, lc bersama Ustadz Galan Sandy hadir ke Jember untuk meresmikan Kuttab Al-Fatih cabang Jember. Semoga kebersamaan bersama para ahli ilmu ini menjadikan Allah meridhoi kami.